Skip to main content

Ini 5 Aplikasi Chatting Paling Aman di Smartphone

Semakin meningkatnya perkembangan teknologi komunikasi saat ini, turut pula mendorong para penyedia jasa layanan pesan instan untuk terus mengamankan data pengguna. Hal itu patut dilakukan sebagai antisipasi adanya pembobolan dan pencurian data yang dapat merugikan pengguna layanan. Oleh karena itu, dari sisi pengguna sendiri seharusnya dapat memilih aplikasi terpercaya.

WhatsApp

Pada April 2016, Whatsapp mengumumkan bahwa setiap pesan yang dituliskan dalam layanannya akan terlindungi dari sistem enkripsi. Oleh karena itu, data yang tersemat dalam aplikasi ini hanya akan diketahui oleh pengirim dan penerima pesan.

Signal

Berbeda dari Whatsapp, Signal tak merekam setiap nomor yang ada dalam buku kontak ponsel. Selain itu, apliaksi ini juga tak akan melakukan penyimpanan pesan saat memori ponsel hendak dicadangkan. Namun tentunya, Signal masih memiliki nilai keamanan berkat sistem enkripsi end-to-end yang dimilikinya.

Telegram

Telegram dikenal sebagai aplikasi yang cukup kebal akan kebocoran data. Saking amannya, aplikasi ini banyak digunakan oleh anggota kelompok teroris ISIS dalam berkomunikasi. Hal itu tak lepas dari sistem enkripsi yang tersemat secara otomatis di dalamnya.
Facebook Messenger
Tak mengherankan, jika Facebook Messenger memiliki tingkat keamanan yang setara dengan Whatsapp. Aplikasi perpesanan milik perusahaan induk Facebook ini juga mengandalkan sistem enkripsi end-to-end dalam mengamankan akun penggunanya.

Gliph

Selain tersedia di Android dan IOS, Gliph juga tersedia di perangkat desktop. Enkripsi yang dimiliki oleh Glip mengadopsi sistem SSL yang juga mendukung untuk menghapus pesan secara aman. Selain itu aplikasi ini juga mendukung penggunaan Bitcoin dalam melakukan transfer antar-sesama pengguna.
Sedangkan untuk lima aplikasi lainnya ialah Silent Phone, Silence, Wickr Me, ChatSecure, dan FrozenChat.

Popular posts from this blog

Bumbu ini yang membuat nasi goreng abang - abang gerobak jadi lebih enak

Saat makan nasi goreng di abang - abang gerobak rasanya lebih enak di bandingkan dengan nasi goreng yang kita buat sendiri di rumah. Padahal resepnya sudah pas dan benar tapi kok masih kaya ada yang kurang ya ?? Ternyata bumbu ini yang di gunakan abang - abang nasi goreng gerobak yang menambah cita rasa nasi goreng jadi lebih sedap !!! Di kutip dari Dapur Yucin berikut cara membuat BACEMAN BAWANG

Cara Mudah Membuat Martabak Coklat Keju Lezat

Musim hujan seperti ini memang paling enak ngemil di malam hari. Salah satu cemilan yang paling digemari masyarakat Indonesia adalah martabak. Tidak ada salahnya kalau kamu mencoba membuat kue martabakmu sendiri. Berikut resep mudah membuat martabak coklat keju super lezat.

Inilah Penyebab Kenapa Foto Pribadi Anda Tersebar di Internet

Apakah anda salah satu korban kejahatan Internet ? Apakah foto pribadi anda tiba-tiba tersebar di dunia maya ? Sedangkan anda tidak pernah memberikan foto anda kepada orang lain. Mungkin anda sangat kebinguan bagaimana bisa foto anda berada diinternet, kenapa bisa orang lain memelikinya ?